Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

√Konsep Dasar Sosiologi (LENGKAP)

Konsep konsep dasar sosiologi



Kalian telah mempelajari sosiologis sebagai ilmu pengetahuan melihat metode-metode untuk mempalajari ilmu tersebut. Disini kalian akan diperkenalkan konsep dasar dari sosiologi sehingga kalian baisa memahmi tentang realitas-realitas social yang ada.


√Konsep Dasar Sosiologi (LENGKAP)




  1. Masyarakat sebagai system social




Dari definisi secara umum, jelas terlihat bahwa sosiologi mempelajari masyarakat secara ilmiah dengan objek kajian nya adalah tentang kahidupan kelompok manusia beserta hasil interaksi social dari kehidupan kelompok manusia. Secara sederhana sosiologi adalah masyarakat yang dilihat dari sudut pandang hubungan anara manusia dan proses yang timbul dari hubungan manusia didalam masyarkat.


baca juga : √Pengertian Sosiologi Secara Umum dan Menurut Para Ahli


Dalam bahasa inggris masyarakat dikenal dengan istilah cociety yang berasal dari kata latin socius yang berarti kawan. Sedangkan masyarakat berasal dari bahasa arab yaitu syarakat yang berarti ikut serta atau berpartisipasi.


Lantas mengapa masyarakat disebut sebagai system social? System merupakan bagian-bagian yang saling berhubungan satu dengan yang lainya. Sedangkan system social itu terdiri dari tindakan-tindakan social yang dilakukan individu-individu sebagai anggota masyarakat yang saling berinteraksi satu sama yang lain sehingga terwujud keharmonisan dalam masyarakat.


2. Kebudayaan sebagai hasil karya manusia


Seperti kita tahu bahwa kehidupan manusia tidak pernah terlepas dari kebudayaan. Kemajuan hidudupan manusia dilihat dari kebudayaannya. Setiap manusia memiliki kebudayaan yang berbeda-beda yang disebabkan banyak faktor.


Kata kebudayaan berasal dari kata bahasa sansekerta buddhayah yang berarti bentuk jamak kata buddhi yang artinya budi atau kekal, sehingga kebudayaan secara sederhana diartikan sebagai hal-hal yang berkaitan dengan budi atau akal. Dalam bahasa inggris kebudayaan disebut juga sebagai culture yang berasal dari kata latin colere artinya mengolah tanah atau bertani. Daari pengertian colere tersebut maka culture dapat diartikel sebagai segala daya dan kegiatan manusia unuk mengolah dan mengubah manusia. Beberapa ahli memberikan pengertian kebudayaan sebagai berikut.




  1. B Tylor




Kabudayaan adalah kompleks yang mencakup pengetahuan, kesenian, kepercayaan, moral, hukum, adat-istiadat dan juga kemampuan kemampuan lain serta kebiasan-kebiasaan yang didapatkan oleh manusia sebagai anggota masyarakat.




  1. Selo soemardjan dan soelaeman soemardi




Kebudayaan sebagai semua hasil karya, rasa dan juga cipta masyarakat.




  1. Koentjaraningrat




Koenttjanigrat menyatakan kebudayaan terbagi dalam tiga wujud, diantaranya yaitu ;



  • Wujud kebudayaan sebagai suatu kompleks ide-ide, gagasan-gagasan, niali-nilai, norma-norma, peraturan dan sebagainya biasa disebut sisem budaya.

  • Wujud kebudayaan sebagai suatu kompleks aktivitas serta tindakan berpola dari manusia dalam masyaraka, disebut system social. Terdiri dari aktivitas-aktivias manusia yang berinteraksi, berhubungan, serta bergaul satu sama lain menurut waktu dan pola tertentu berdasarkan adat tata kelakuan.

  • Wujud kebudayaan sebagai benda-benda hasil karya manusia. Ini jelas sekali karena merupakan kebudayaan fisik, dapat terlihat dan diraba seperti canti Borobudur.


demikianlah artikel dari rumpunnews.com mengenai √Konsep Dasar Sosiologi (LENGKAP), semoga artikel ini bermanfaat bagi anda semua.


baca juga ;